Ketika celana ini ditepuk, akan muncul sebuah suara yang sangat khas.
BACA JUGA: Pupuik, Alat Musik dari Minangkabau
Pemimpinnya Harus Memandu dan Berteriak
Randai dipimpin oleh seorang ketua pemain yang disebut tukang goreh.
Selain bertugas untuk memandu jalannya permainan, tukang goreh juga punya tugas penting lainnya.
Salah satunya, mengeluarkan teriakan yang menjadi ciri khas permainan randai.
Bunyi teriakan itu biasanya: hep! tah! tih! yang temponya disesuaikan dengan cepat atau lambatnya gerakan pemain.
Nah, dalam satu kali pertunjukan randai, biasanya ada lebih dari satu pemimpin.
Tujuannya agar bisa menggantikan pemimpin lain jika kelelahan.
Itu karena satu kali permainan randai bisa berlangsung selama beberapa jam tanpa henti.
BACA JUGA: Suntiang, Hiasan Kepala Pengantin Anak Daro Minangkabau
Permainan yang Berdendang dan Bercerita
Penulis | : | Cirana Merisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR