Bobo.id – Hayo, siapa yang tahu, hewan apa yang merupakan mamalia darat terbesar di dunia?
Yap, itu adalah gajah Afrika yang memiliki nama Latin Loxodonta africana.
Mungkin kita berpikir kalau tak ada yang ditakutkan oleh hewan ini.
Tubuhnya yang sangat besar pasti bisa mengalahkan berbagai macam hewan.
Namun, siapa sangka, ternyata gajah Afrika ini takut dengan hewan kecil, yaitu lebah, terutama lebah madu yang marah.
BACA JUGA: Penciuman Gajah Ternyata Lebih Tajam daripada Anjing, Kok Bisa?
15 Contoh Ucapan Selamat Hari Raya Idulfitri 1446 H, Bisa Ditulis di Kartu atau Dikirim Melalui Pesan Teks
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Cirana Merisa |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR