Bobo.id - Taman Nasional Pollino yang terletak di Italia bagian selatan, adalah hutan lindung terbesar di Italia.
Hutan itu terkenal dengan pepohonannya yang sangat tua.
Tiga puluh tahun yang lalu pernah ditemukan sebatang pohon yang usianya mendekati 1000 tahun.
Sekarang ditemukan pohon pinus yang lebih tua. Ini kisahnya!
Penulis | : | Aan Madrus |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR