Mencegah Berbagai Penyakit
Selain masalah pencernaan, buah pir juga memiliki berbagai kandungan yang baik untuk mencegah berbagai macam penyakit. Contohnya, penyakit diabetes.
Kandungan nutrisi di dalam pir dapat membantu mengobrol kadar gula dalam darah.
Selain itu, pir juga baik dikonsumsi untuk mencegah kanker, penyakit jantung, dan penyakit tekanan darah tinggi.
BACA JUGA:Diabetes Bisa Menyerang Anak-Anak, Ini 8 Makanan yang Baik untuk Penderitanya
Menuju Dua Dekade, National Geographic Indonesia Gelar Pameran Foto Sudut Pandang Baru Peluang Bumi
Penulis | : | Putri Puspita |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR