Bobo.id – Gempa yang melanda Sulawesi Tengah beberapa waktu lalu, memunculkan likuefaksi di kota Palu.
Dalam sebuah video, tanah seperti berubah mencari menjadi lumpur dan menghanyutkan pohon, bahkan bangunan.
Fenomena ini disebut sebagai likuefaksi. Lebih jelasnya, likuefaksi adalah keadaan ketika tanah yang tergetarkan akibat gempa kehilangan kekuatannya.
Baca Juga : Muncul Lumpur Setelah Gempa di Sulawesi Tengah, Fenomena Apa yang Terjadi?
Ini menyebabkan bangunan atau apapun yang berada di atas tanah tidak dapat ditahan oleh lapisan tanah.
Seperti apa likuefaksi yang terjadi di wilayah Palu ini? Berikut tiga fakta ilmiahnya:
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Iveta Rahmalia |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR