Bobo.id - Letusan gunung berapi memang memiliki dampak yang besar, teman-teman.
Beberapa letusan gunung berapi yang terkenal, bahkan sampai dianggap mengubah dunia, lo.
Dari lima letusan gunung berapi yang memengaruhi kehidupan di Bumi, dua di antaranya terjadi di Indonesia, nih.
1. Gunung Thera di Yunani
Sekitar 3.500 tahun lalu, gunung Thera meletus di Yunani.
Wilayah gunung Thera ini sekarang adalah Santorini, teman-teman.
Baca Juga : Gorila di Cagar Alam Afrika Nekat Mendaki Gunung Berapi, Kenapa, Ya?
Menurut ahli geologi, letusan Gunung Thera ini mengubah keadaan permukaan Bumi di dunia.
Para ahli mempelajari debu vulkanik yang ada di dasar laut dan mengungkapkan kalau letusan ini paling kuat sepanjang sejarah dunia.
Sampai-sampai, letusan gunung ini menghilangkan suku kuno Minoan yang banyak tinggal di sana.
Kejadian ini juga dikaitkan dengan hilangnya Atlantis dan menjadi cerita rakyat turun-temurun di sana.
2. Gunung Vesuvius di Italia
Letusan ini sangat terkenal karena menyapu seluruh kota Pompeii dan beberapa kota Romawi lainnya.
Letusan gunung Vesuvius ini terjadi sekitar tahun 79, teman-teman.
Baca Juga : Gunung Soputan Meletus, Cari Tahu Dampak Asap Vulkaniknya, yuk!
Tomat-Tomat yang Sudah Dibeli Bobo dan Coreng Hilang! Simak Keseruannya di KiGaBo Episode 7
Source | : | All Thats Interesting |
Penulis | : | Avisena Ashari |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR