
Ternyata Cuaca dan Iklim Itu Berbeda Tapi Saling Berkaitan, Ini Penjelasannya
4 Tahun yang lalu - Cuaca dan iklim merupakan dua hal yang saling berkaitan. Namun, cuaca dan iklim itu berbeda, lo.

Inilah Pengaruh Letak Astronomis Wilayah Indonesia Bagi Kehidupan, Mulai dari Iklim dan Zona Waktu
4 Tahun yang lalu - Letak astronomis memiliki pengaruh bagi kehidupan masyarakat di wilayah itu. Apa saja pengaruh letak astronomis bagi Indonesia?

Cuaca Bisa Berganti dengan Cepat Tidak Seperti Iklim, Ketahui Perbedaan Cuaca dan Iklim
4 Tahun yang lalu - Siapa yang masih sering menyebut cuaca sama dengan iklim? Keduanya ternyata berbeda. Cari tahu perbedaan keduanya, yuk!

Dari Iklim Tropis Hingga Iklim Dingin, Ketahui 4 Jenis Iklim di Dunia
4 Tahun yang lalu - Ada empat jenis iklim di dunia, yaitu iklim tropis, iklim subtropis, iklim sedang, dan iklim dingin.

Sering Dianggap Sama, Ternyata Gunung dan Pegunungan itu Berbeda! Sudah Tahu Perbedaannya?
5 Tahun yang lalu - banyak orang yang keliru dan menganggap gunung dan pegunungan sebagai dua hal yang sama. padahal keduanya berbeda, lo!

Perubahan Iklim Semakin Parah, Coba Lakukan 5 Hal Sederhana Ini, yuk!
5 Tahun yang lalu - Beberapa tahun ke belakang perubahan iklim yang terjadi semakin parah. namun, kita bisa melakukan hal sederhana untuk menyelamatkan Bumi kita.

Wah, Hampir Semua Spesies Burung Semakin Kecil karena Perubahan Iklim
5 Tahun yang lalu - Baru-baru ini, sebuah penelitian membuktikan bahwa perubahan iklim membuat ukuran hampir semua spesies burung mengecil. Kok, bisa, ya?

Badai Saat Ini Dianggap 3 Kali Lebih Kuat dari 100 Tahun Lalu, Apa Sebabnya, ya?
5 Tahun yang lalu - Dibandingkan 100 tahun lalu, badai saat ini tiga kali lebih kuat. Wilayah yang terkena badai juga lebih luas. Apakah perubahan iklim penyebabnya?

Wah, Es Arktik yang Mencair Menyebabkan Menyebarnya Virus Mematikan
5 Tahun yang lalu - Perubahan iklim yang menyebabkan es di Arktik mencair ternyata juga menyebabkan menyebarnya virus mematikan bagi mamalia laut.

Iklim Indonesia Terbagi Menjadi 3 Jenis, Iklim Apa Saja, ya?
5 Tahun yang lalu - Iklim Indonesia yang disebut sebagai tropis ternyata masih terbagi menjadi tiga iklim. Cari tahu, yuk, apa saja iklim di Indonesia!

Jadi Benua Terbesar di Dunia, Ini Macam-Macam Iklim Benua Asia
5 Tahun yang lalu - Iklim benua Asia ada begitu banyak macamnya, lo! Yuk, kita cari tahu iklim apa saja yang ada di benua Asia.

Apa yang Akan Terjadi Kalau Seluruh Es di Bumi Mencair dalam Semalam? #AkuBacaAkuTahu
5 Tahun yang lalu - Perubahan iklim menyebabkan lapisan es bisa mencair. Namun apa jadinya kalau seluruh es di Bumi mencair, ya?

Masih Berusia Muda, 3 Remaja Ini Menjadi Pejuang Lingkungan, lo!
5 Tahun yang lalu - Menyelamatkan Bumi dari perubahan iklim tidak selalu dilakukan orang dewasa. Tiga pejuang lingkungan ini masih berusia muda, lo.

Kenali Habitat Hewan Kutub, Tundra, Taiga, Hutan Iklim Sedang, dan Hutan Tropis, yuk!
5 Tahun yang lalu - Cari tahu macam-macam bioma yang jadi habitat hewan di Bumi, yuk! Di bagian pertama ini kita akan mengenal lima jenis bioma yang jadi habitat hewan!

Pola Awan Planet Venus Berpengaruh pada Cuacanya, Kenapa Begitu, ya?
5 Tahun yang lalu - Venus memiliki pola awan aneh di permukaannya. Ternyata hal ini memengaruhi cuaca dan iklim Venus, lo.

Apa Penyebab Indonesia Beriklim Tropis, ya? Yuk, Cari Tahu Faktanya!
5 Tahun yang lalu - Indonesia adalah wilayah di Bumi yang memiliki iklim tropis. Kira-kira apa penyebab Indonesia beriklim tropis, ya?

Wah, Etiopia Pecahkan Rekor Menanam 350 Juta Pohon! Apa Tujuannya?
5 Tahun yang lalu - Wah, untuk menangkal perubahan iklim yang terjadi, Etiopia memecahkan rekor dengan menanam lebih dari 350 juta pohon.

Wah, Populasi Gajah Hutan Afrika Berpengaruh pada Perubahan Iklim
5 Tahun yang lalu - Menurunnya populasi gajah afrika ternyata berpengaruh pada perubahan iklim yang terjadi di Bumi. Wah, apa sebabnya, ya?