Bobo.id – Saat malam hari, kita bisa melihat Bulan bersinar terang, terutama saat Bulan mencapai fase purnama.
Yap, dari Bumi, kita bisa melihat Bulan di malam hari. Lalu, apakah Bulan juga mengalami siang dan malam hari seperti Bumi?
Jawabannya tentu saja iya. Bulan juga mengalami siang dan malam karena Bulan juga berputar pada porosnya atau berotasi.
Gerak rotasi inilah yang membuat benda langit mengalami siang dan malam hari.
Seperti apa, ya, keadaan malam hari di Bulan? Yuk, kita intip!
Baca Juga : Saat Blood Moon, Cahaya Bulan Berwarna Merah, Mengapa Begitu, ya?