Suka Memakai Parfum? Jangan Semprotkan Parfum pada 4 Bagian Tubuh Ini

By Sarah Nafisah, Kamis, 18 April 2019 | 12:44 WIB
Ilustrasi parfum (pixabay/monicore)

2. Rambut

ilustrasi rambut (Creative Commons)

Rambut menyerap aroma secara alami, mungkin itulah sebabnya banyak orang yang menyemprotkan parfum ke rambut.

Baca Juga : Untuk Pertama Kali, Bagian Kota Terlarang Ini Boleh Dikunjungi Masyarakat

Namun, parfum yang mengandung alkohol dapat menyebabkan rambut kita menjadi kering, apalagi jika kita sengaja menyemprotkannya ke rambut secara langsung.

Baca Juga : Faberge Egg, Telur Mewah yang Harganya Mencapai 162 Miliar