Bobo.id – Hampir setiap hari kita menggunakan sampo dan parfum.
Saat mandi, kita pasti menggunakan sampo.
Sebelum berangkat ke sebuah acara, kita juga pasti menggunakan parfum.
Namun, tahukah Teman-teman, sampo dan parfum bisa mencemari udara, lo!
VOC
Sampo dan parfum mengandung senyawa bernama Volatile Organic Compounds (VOC).
Senyawa ini juga bisa disebut volatile.
Senyawa inilah yang membuat sampo dan parfum punya bau.
BACA JUGA: Polusi Udara Vs Kecerdasaan Otak
Menguap
Saat digunakan, senyawa volatile dalam sampo dan parfum akan menguap ke udara.
Senyawa volatile akan menguap terus, hingga masuk ke dalam atmosfer.
Bobo Funfair Digelar di Semarang, Bisa Ketemu Bobo Sekaligus Wisata Kuliner Nusantara
Penulis | : | willa widiana |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR