Ingin Puasa Lancar Tanpa Cepat Lapar? Makan Makanan Ini Saat Sahur

By Iveta Rahmalia, Jumat, 10 Mei 2019 | 14:09 WIB
Sahur. (Majalah Bobo/Ode)

2. Memuat Protein

Tambahkan menu dalam makanan kita untuk membuat kita kenyang lebih lama.

Makanan berprotein tinggi seperti telur, daging tanpa lemak dan kedelai bisa menjadi salah satu menu yang bisa dimasukkan.

3. Makan Lemak Sehat

Lemak sehat bisa kita temukan di minyak zaitun, alpukat, kacang-kacangan, dan biji-bijian.

Makanan ini bisa membuat perut akan kenyang lebih lama.

Saat kita mengonsumsi lemak, maka hormon yang disebut leptin dilepaskan dari sel lemak dan memicu hipotalamus menurunkan selera makan.

Baca Juga : Merasa Pusing Saat Puasa? 4 Hal Ini Bisa Jadi Penyebabnya