Kacang Ini Rasanya Seperti Es Krim Vanila, Pernah Coba?

By Iveta Rahmalia, Rabu, 15 Mei 2019 | 13:15 WIB
Guama (Creative Commons - Arias,F.J)

Kaya Nitrogen

Bagian-bagian pohon kacang es krim yang berguguran, ternyata, kaya akan nitrogen. Misalnya, daun, ranting, kulit batang, dan lainnya.

Nah, nitrogen itu berguna untuk menjaga kesuburan tanah dan melindungi tanah dari gulma atau tumbuhan pengganggu. 

Baca Juga : Tupai Sering Mengubur Kacangnya dan Ingat di Mana Ia Menyimpannya, Kenapa Begitu?

Seandainya kacang es krim ada di sini, kita mungkin bisa membandingkan rasanya dengan rasa es krim vanila. Kira-kira lebih enak mana, ya?

(Penulils: Lita/Majalah Bobo)  

Lihat juga video ini, yuk!