Apakah Nutrisi Sayuran Berubah Ketika Dimasak? #AkuBacaAkuTahu

By Sarah Nafisah, Sabtu, 18 Mei 2019 | 13:22 WIB
Ilustrasi sayuran yang dimasak (pixabay/RitaE)

Efek Nutrisi Memasak SayuranSaat memasak sayuran, ibu pasti ingin makanan terasa lezat dan juga ingin mempertahankan nutrisinya untuk kita.

Sayuran terdiri dari beberapa sumber vitamin, mineral, dan antioksidan, jadi pastikan nutrisi itu tidak hilang.

Baca Juga: Sedih, Grumpy Cat Si Kucing Judes dengan Jutaan Follower Wafat

Merebus sayuran bisa memberikan negatif pada nilai nutrisi.

Tidak hanya mineral dan vitamin yang larut ke dalam air, tetapi panas yang berkelanjutan akan menyebabkan kerusakan pada antioksidan dan mengurangi kemampuan sayuran untuk membersihkan radikal bebas.

Sayuran yang ditumis bukan pilihan yang buruk. Meskipun dapat mengurangi kadar antioksidan, menggunakan minyak zaitun bisa membantu mengurangi hilangnya vitamin B dan meningkatkan kemampuan tubuh untuk menyerap senyawa tanaman.

Alternatif terbaik, jika menyangkut sayuran, adalah memakannya mentah. Sayuran segar memiliki nilai nutrisi yang sangat baik.

Nah, teman-teman sudah tahu jawabannya, kan? Jika kita semakin sering membaca, kita akan semakin tahu banyak hal.

#AkuBacaAkuTahu

Baca Juga: White Jewel, Stroberi Putih dari Jepang yang Langka dan Mahal

#GridNetworkJuara

Tonton Video ini, yuk!