Ikan Bisa Berenang Beriringan secara Serentak, Bagaimana Caranya?

By Avisena Ashari, Sabtu, 29 Juni 2019 | 13:34 WIB
Ikan yang bergerak bersama di air (MaxPixel's contributors)

Terjadi pada Sistem Lainnya di Bumi

 

'Emergence'sebuah perilaku dan fungsi hebat yang tercipta secara spontan dari kelompok besar sebuah elemen yang sederhana ini juga dilakukan banyak hal yang terjadi di sistem yang saling berhubungan.

Misalnya butir-butir pasir yang saling menumpuk dan bertubrukan satu sama lain hampir selalu memproduksi pola desir yang sama.

Kemudian, emergence ini juga merupakan alasan bagaimana kepingan salju terbentuk karena ada ikatan molekul air yang memproduksi pancaran kisi-kisi saat suhu air membeku di udara.

Dan tentu saja sel-sel di dalam otak manusia yang bekerja sesuai fungsinya masing-masing sehingga menciptakan pemikiran, ingatan, dan kesadaran.

Baca Juga: Permukaan Laut Ini Berbentuk Kotak-Kotak, Indah Tapi Berbahaya, lo!