Ternyata 7 Kebiasaan Ini Berbahaya untuk Tubuh, Salah Satunya Berbisik

By Cirana Merisa, Kamis, 10 Oktober 2019 | 20:30 WIB
Ilustrasi berbisik (Pixabay)

Bobo.id - Ada banyak hal yang bisa berbahaya untuk tubuh kita. Misalnya saja makan makanan yang tidak bergizi.

Malas bergerak dan jarang berolahraga juga bisa menjadi kebiasaan berbahaya bagi tubuh kita.

Maka itu, kita disarankan untuk menghentikan kebiasaan buruk itu supaya tubuh kita tetap sehat.

Baca Juga: Tata Surya Mengorbit Pusat Galaksi, Apakah Galaksi Mengorbit Sesuatu?

Namun, ternyata ada beberapa kebiasaan buruk yang mungkin tanpa sadar sering teman-teman lakukan.

Sebaiknya kita menghentikan kebiasaan-kebiasaan buruk itu agar tubuh kita terhindar dari bahaya.

Kebiasaan buruk apa saja, ya? Cari tahu di sini, yuk!

Baca Juga: Setelah Hadirkan Fitur Mode Gelap, Instagram Hapus Fitur 'Following'