Bukan 'French Fries', Kentang Goreng di Inggris Disebut 'Chips', Cari Tahu Penjelasannya, yuk!

By Avisena Ashari, Selasa, 29 Oktober 2019 | 16:34 WIB
Menu fish and chips khas Inggris (90daysofsun/Wikimedia Commons)

Pengaruh Bahasa

Resep keripik kentang, atau kentang yang diiris tipis dan digoreng, pertama kali muncul di Amerika Serikat pada 1824.

Kemudian pada pertengahan abad ke-19 di Amerika Serikat, kentang yang diiris tipis itu mulai disebut ‘potato chips’.

Keripik kentang disebut chips di Amerika dan disebut crisp di Inggris (pixabay/hans)

Pada akhir abad ke-19, kentang yang dipotong seperti dalam potongan kecil memanjang mulai dikenal di Inggris dan tetap disebut ‘chips’.

Baca Juga: Siapa yang Pertama Kali Membuat Keripik Kentang? #AkuBacaAkuTahu

Kentang goreng ini disebut french fries di Amerika tapi di Inggris tetap disebut chips (MaxPixel's contributors)