Bukan 'French Fries', Kentang Goreng di Inggris Disebut 'Chips', Cari Tahu Penjelasannya, yuk!

By Avisena Ashari, Selasa, 29 Oktober 2019 | 16:34 WIB
Menu fish and chips khas Inggris (90daysofsun/Wikimedia Commons)

Nah, supaya tidak tertukar dengan istilah ‘chips’ untuk keripik kentang di Amerika, orang Amerika mulai menyebut kentang goreng yang dipotong memanjang dengan sebutan German fried potatoes, German fries, French fried potatoes, dan French Fries.

Semasa Perang Dunia II, nama ‘french fries’ lebih disukai karena saat itu hal tentang Jerman dihindari.

Keripik kentang ala Amerika sendiri dikenal di Inggris pada 1920-an, supaya tidak kebingunan karena orang Inggris sudah punya istilah ‘chips’ untuk menyebut makanan lain, mereka menyebutnya ‘crisp’.

Jika nanti kamu berkunjung ke Inggris atau Amerika, ingat-ingat bedanya istilah untuk menyebut keripik kentang dan kentang goreng ini, ya!

Baca Juga: 5 Makanan Ini Tercipta Tanpa Sengaja, lo! Pernah Coba Salah Satunya?

#GridNetworkJuara

Yuk, lihat video ini juga!