Selain Menyegarkan, Infused Water Memberikan 3 Manfaat Ini untuk Tubuh

By Cirana Merisa, Rabu, 20 November 2019 | 17:30 WIB
Ilustrasi infused water. (Pixabay)

1. Membantu Tubuh Tetap Terhidrasi

Manfaat yang paling utama dari infused water adalah membantu tubuh kita tetap terhidrasi.

Untuk menjaga tubuh kita terhidrasi, kita diharuskan untuk cukup minum air putih.

Air putih bisa menggantikan cairan tubuh yang hilang saat kita beraktivitas, terutama saat melakukan aktivitas fisik.

Namun, mungkin teman-teman merasa bosan minum air putih karena rasanya yang tawar.

Baca Juga: Selain Minum Air Putih, Cara Ini Juga Ampuh untuk Penuhi Cairan Tubuh

Nah, infused water sendiri terbuat dari air putih yang dicampur dengan irisan buah-buahan.

Maka itu, minum infused water menjadi cara untuk supaya tubuh kita tidak mengalami dehidrasi.

2. Mendapatkan Banyak Nutrisi dari Buah

Kalau tadi kita membahas tentang manfaat dari air putih, sekarang kita bahas tentang manfaat dari buah-buahan.