Bobo.id - Indonesia terdiri dari banyak daerah. Setiap daerah biasanya memiliki makanan khas masing-masing.
Semua makanan khas daerah itu pastinya unik dan memiliki rasa yang lezat. Salah satunya adalah makanan dari Papua.
Sama seperti daerah lainnya, Papua juga punya banyak makanan khas yang unik.
Baca Juga: Pernah Coba Bebek Timbungan? Makanan Khas Bali Ini Mulai Langka
Selain itu, bahan-bahan dan cara mengolah makanannya juga unik dan berbeda dengan daerah lain di Indonesia.
Tahukah teman-teman? Dari sekian banyak makanan khas Papua, ternyata jarang ada makanan yang digoreng, lo.
Apa sebabnya, ya? Cari tahu jawabannya di sini, yuk!