Tak Disangka, Mengonsumsi 3 Makanan dan Minuman Ini Ternyata Bisa Buat Gigi Kuning!

By Sarah Nafisah, Kamis, 16 Januari 2020 | 15:30 WIB
Gigi kuning bisa disebabkan oleh beberapa makanan dan minuman (pixabay/Gerd Altmann)

1. Teh

Teh hitam (pixabay/M. Maggs)

Banyak yang mengira kalau makanan dan minuman manis adalah penyebab utama gigi kuning. Hal itu memang benar, karena makanan dan minuman manis bisa menimbulkan plak.

Namun, tahukah kamu? Mengonsumsi teh ternyata bisa menyebabkan gigi kuning, apalagi jika kita mengonsumsinya dengan gula.

Teh yang bisa membuat gigi kuning seperti teh hitam, teh hijau, dan teh chamomile. Terutama teh hitam yang mengandung tanin.

Tanin merupakan salah satu zat yang bisa menmbulkan noda pada gigi.

Baca Juga: Benarkah Nasi yang Dipanaskan Selama 12 Jam Bisa Menjadi Racun?