1. Kentang
Kentang adalah makanan yang mengandung zat tepung.
Jika dimakan mentah-mentah, zat tepung itu akan membuat perut kembung.
Kentang mentah akan mengeluarkan zat solanine, jika berada di tempat yang hangat atau lembap.
Zat solanine bisa membuat kita keracunan, lo!
Baca Juga: Setelan Hazmat, Pakaian Pelindung Diri dari Berbagai Zat Berbahaya Hingga Api
2. Singkong
Singkong memang enak, namun kita tidak boleh memakannya mentah-mentah.
Singkong mentang mengandung zat linimarin.
Saat masuk ke dalam tubuh, zat linimarin akan terurai menjadi hidrogen sianida.
Nah, zat hidrogen sianida inilah yang berbahaya untuk tubuh kita!
Baca Juga: Ada Negara Tersepi, Terbesar, dan Terbersih, Ini Fakta 8 Negara yang Mungkin Belum Kamu Tahu