Banyak yang Lebih Suka Kuning Telur, Padahal Putih Telur Juga Banyak Khasiatnya! Salah Satunya Turunkan Risiko Penyakit Jantung

By Iveta Rahmalia, Kamis, 21 Mei 2020 | 20:00 WIB
Manfaat putih telur. (Pixnio)

 

Menurunkan Berat Badan

Nah, kalau manfaat ini, mungkin semua orang sudah tahu.

Putih telur juga biasa dalam menu salad untuk orang yang sedang ingin menurunkan berat badan.

Putih telur juga membantu perut untuk kenyang lebih lama, lo.

Jika ruting konsumsi putih telur bisa meningkatkan efek makanan thermogenik.

Efek inilah yang mempercepat metabolisme dan meningkatkan pembakaran kalori dalam tubuh.

Cocok untul orang-orang yang harus menurunkan berat badan karena sudah melebihi normal.

Menurunkan Risiko Penyakit Jantung

Telur mengandung protein, lemak, dan kolesterol yang baik untuk tubuh.

Baca Juga: Ingin Buat Jajanan Sendiri di Rumah? Inilah 2 Resep Telur Gulung Lezat yang Bisa Kamu Coba!