Sakit Tenggorokan Membuat Tidak Nyaman, Atasi Sakit Tenggorokan dengan Cara Mudah Ini

By Iveta Rahmalia, Minggu, 7 Juni 2020 | 15:00 WIB
Ilustrasi Tenggorokan (pixabay)

Bobo.id – Apakah teman-teman sedang mengalami sakit tenggorokan? Rasanya pasti tidak nyaman. 

Selain membuat suara jadi serak, kita pun jadi lebih sulit untuk bicara. 

Namun, teman-teman tidak usah khawatir, sakit tenggorokan bisa diredakan dengan cara sederhana ini:

Berkumur dengan Air Garam

Sakit tenggorokan bisa disebabkan oleh virus atau bakteri. Sakit tenggorokan biasanya disertai dengan bengkak.

Jika itu terjadi pada teman-teman, coba larutkan setengah sendok teh garam di dalam air hangat dan tambahkan madu.

Baca Juga: Obat Sering Tersangkut di Tenggorokan? Coba 4 Cara Minum Obat Ini, yuk!