Cara Membuat Olahan Tahu Jadi Berbagai Camilan Lezat, Cukup Ikuti 2 Resep Mudah Ini

By Sarah Nafisah, Sabtu, 3 Oktober 2020 | 20:05 WIB
Cara membuat olahan tahu jadi berbagai camilan lezat (Sajian Sedap)

Bahan Taburan (Aduk Rata):50 gram bubuk kentang rasa balado1 sendok teh cabai bubuk1/4 sendok teh merica bubuk

 

Cara Membuat:

1. Rendam tahun di dalam bahan perendam. Angkat. Tiriskan.

2. Pelapis, aduk rata tepung terigu, maizena, baking powder, garam, dan merica bubuk.

3. Lumuri tahu dengan bahan pelapis.

4. Celupkan ke dalam bahan pencelup satu per satu. Gulingkan lagi di atas bahan pelapis sambil dicubit-cubit perlahan.

5. Goreng di dalam minyak yang sudah dipanaskan di atas api sedang sampai matang.

6. Taburi dengan bahan taburan.

(Penulis: Dwi Resep 1 | Resep 2)

Baca Juga: BERITA POPULER: 4 Bahaya Keseringan Minum Teh Hingga Makanan dan Minuman yang Wajib Dihindari Penderita Diabetes

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa, dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Caranya melalui: www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com