2. Tak Perlu Oven, Ini Kumpulan Resep Cara Membuat Cake Kukus yang Enak di Rumah, Ada Cake Marble Sampai Red Velvet!
Siapa di antara teman-teman yang suka makan cake kukus?
Yap, cara membuat cake tidak selalu dipanggang menggunakan oven saja. Ada juga cake yang dikukus.
Jadi, asalkan di rumah ada kukusan, kita bisa membuat berbagai macam menu cake kukus yang enak, nih!
Cake kukus bisa djadikan menu camilan keluarga saat akhir pekan atau bahkan bisa kita jadikan kue ulang tahun saat ada anggota keluarga yang berulangtahun di rumah.
Baca Juga: Ini Bedanya Madu Asli dan Madu Palsu, Ketahui Cara Membedakan Keduanya
Ada berbagai macam cake kukus yang bisa kita coba buat di rumah, nih. Beberapa di antaranya ada cake kukus marble, cake kukus cokelat dan cake kukus red velvet.
Yuk, kita cari tahu cara membuat cake kukus dalam lima menu yang berbeda! Simak resepnya di artikel ini, ya!
3. Pernah Lihat Telur Ayam yang Berisi Dua Kuning Telur atau Ada Bercak Darahnya? Ternyata Begini Penjelasannya
Saat makan dengan lauk telur, kadang-kadang ada hal tidak biasa yang kita temukan.
Biasanya, telur mengandung bagian kuning telur dan bagian putih telur.
Tapi, pernahkah teman-teman menemukan telur yang punya dua kuning telur? Atau mungkin, teman-teman pernah menemukan bercak darah pada bagian kuning telur?
Baca Juga: Berbagai Manfaat Bangun Pagi, Yuk, Lakukan Meski Belajar di Rumah!
Ternyata, ada hal yang bisa menjelaskan mengapa ada telur yang punya dua kuning telur dan mengapa ada kuning telur yang punya bercak darah.
Keduanya berhubungan dengan fungsi kuning telur pada telur ayam, nih.
Yuk, kita cari tahu penjelasannya di sini!