Ingin Buat Nasi Goreng Nikmat Seperti yang Dijual Pedagang? Kuncinya Ada di Bumbu, Coba Buat Sendiri di Rumah, yuk

By Tyas Wening, Minggu, 6 Desember 2020 | 20:00 WIB
Nasi goreng (MaxPixel's contributors)

Tulang Berdaging Juga Bisa Ditambahkan dalam Bumbu Tradisional

Selain bahan-bahan yang sudah disebutkan sebelumnya, ada pedagang nasi goreng yang juga menambahkan bahan lainnya, nih.

Bahan itu adalah tulang-tulang yang cukup lunak dan masih berdaging.

Misalnya tulang muda atau tulang bagian leher yang masih memiliki sedikit daging.

Tulang ini akan direbus sampai empuk, kemudian diblender sampai halus, lalu dicampurkan dengan bahan-bahan lain untuk membuat bumbu tradisional.

Baca Juga: Masih Sering Makan Tengah Malam? Hati-Hati, 5 Masalah Kesehatan Ini Bisa Mengintai

Dengan menambahkan tulang-tulang ini, maka bumbu nasi goreng akan semakin gurih dan aromanya semakin harum.

Hasilnya, nasi goreng buatan kita di rumah juga akan senikmat buatan pedagang nasi goreng.

Yuk, lihat video ini juga!

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com