Masuk Usus
Setelah melewati lambung, makanan akan masuk ke dalam usus kecil dan usus besar.
Usus kecil bertugas mengambil zat makanan dan memasukkannya ke dalam hati. Usus besar bertugas mengambil air dan memasukkannya ke dalam ginjal.
Kalau usus besar tidak bekerja dengan baik, air yang ada di dalam usus tidak bisa diserap semua.
Jika sudah begitu, kita pun akan mencret.
Baca Juga: Pisang dan 5 Makanan Ini Punya Kandungan yang Membuat Kita Lelah dan Mengantuk, Apa Saja?
Dibuang
Air yang masuk ke dalam ginjal akan dialirkan ke kandung kemih. Jika sudah penuh, rasa ‘kebelet pipis’ akan muncul dan kita pun akan mengluarkan air pipis.
Makanan yang kita makan pasti mengandung ampas/zat sisa. Zat sisa itu akan dibuang dalam bentuk feses.
Baca Juga: Benarkah Kita Harus Mengunyah Makanan 32 Kali? Ini Serba-serbi Mengunyah Makanan dan Manfaatnya
(Penulis: Willa Widiana)
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id
Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com