2. 5 Tanaman Ini Bisa Bantu Bersihkan Udara di Rumah, Apa Kamu Memelihara Salah Satunya?
Tahukah teman-teman? Salah satu tujuan memelihara tanaman di rumah adalah agar udara di sekitarnya menjadi lebih bersih.
Meski tidak terlihat, polusi udara juga bisa terjadi di sekitar kita, lo, bahkan di dalam rumah sekalipun.
Nah, beberapa jenis tanaman tertentu ada yang baik untuk membersihkan udara di dalam ruangan di rumah, nih.
Yuk, coba lihat apakah tanaman ini juga teman-teman pelihara di rumah!
Ketahui jenis-jenis tanamannya di artikel ini, ya!
3. Kumpulan 5 Menu Bergizi untuk Sarapan Tahun Baru di Rumah, Ada Bubur Manado dan Salad Bangkok
Apa resolusi teman-teman di tahun baru 2021?
Salah satu resolusi Bobo adalah menjaga kesehatan tubuh, teman-teman.
Salah satu cara menjaga kesehatan tubuh adalah membiasakan sarapan dengan menu makanan yang bergizi.
Kalau teman-teman juga ingin membiasakan sarapan dengan menu yang bergizi ada beberapa menu yang bisa dicoba untuk sarapan di tahun baru 2021 besok, nih.
Menu sarapan bergizi yang bisa teman-teman coba di rumah antara lain ada bubur manado, kentang sayuran, nasi jagung, omelet sayur, dan salad bangkok.
Yuk, cari tahu resep makanan bergizi untuk sarapan di sini.
Baca Juga: Jadi Lupa Sekarang Hari Apa Kalau Sedang Libur? Kamu Tidak Sendirian, Ternyata Ini Penyebabnya