2. Resep Puding Choco Chocolate
Waktu: 60 Menit
Sajian: 20 buah
Bahan Puding:1.200 ml susu cair1 1/2 bungkus agar-agar bubuk175 gram gula pasir25 gram cokelat bubuk1/2 sendok teh garam200 gram cokelat masak pekat, potong-potong1 bungkus bola cokelat, potong 2 bagian
Bahan Saus:300 ml susu cair15 gram cokelat bubuk35 gram gula pasir100 gram cokelat masak pekat, potong-potong1/2 sdm maizena, larutkan dengan 1/2 sdm air, untuk pengental
Cara Membuat:
1. Puding, rebus susu cair, agar-agar bubuk, gula pasir, cokelat bubuk, dan garam sambil diaduk sampai mendidih.
2. Masukkan potongan cokelat masak pekat. Aduk sampai cokelat larut.
3. Ambil sedikit adonan. Tambahkan ke dalam kuning telur. Aduk cepat dan merata.
4. Tuang kembali ke dalam rebusan puding. Aduk rata. Nyalakan api. Masak sambil diaduk sampai mendidih.
5. Tuang ke dalam cetakan muffin pendek dan lebar. Bekukan.
6. Saus, rebus susu cair, cokelat bubuk, dan gula pasir sambil diaduk sampai mendidih.
7. Masukkan potongan cokelat masak pekat. Aduk sampai cokelat larut.
8. Kentalkan dengan larutan maizena. Masak sambil diaduk sampai meletup-letup. Sajikan puding bersama saus.
Baca Juga: Kumpulan 3 Resep Minuman Hangat Tradisional, Cocok untuk Menghangatkan Tubuh di Musim Hujan