Cari Jawaban Soal Kelas 4 Tema 8 Subtema 1: Pengertian, Ciri, dan Contoh Cerita Fiksi

By Tyas Wening, Kamis, 25 Februari 2021 | 15:53 WIB
Cari Jawaban Soal Kelas 4 Tema 8 Subtema 1: Pengertian, Ciri, dan Contoh Cerita Fiksi (PORNSAWAN / School photo created by jcomp / Freepik)

Bobo.id - Ada berbagai teks yang mungkin pernah teman-teman baca, seperti cerpen, dongeng, mitos, hingga fabel.

Teks atau bacaan ini terbagi atas dua jenis, yaitu cerita nyata dan cerita fiksi.

Apakah teman-teman tahu apa yang dimaksud dengan cerita fiksi?

Pengertian dan ciri-ciri cerita fiksi adalah materi untuk kelas 4, tema 8, subtema 1, yaitu Lingkungan dan Tempat Tinggalku.

Cari tahu pengertian, ciri-ciri dan contoh cerita fiksi, yuk!

Baca Juga: Tips Mengasah Kreativitas selama School From Home dari Anchor Boneeto 'Smart Parent Happy Kids' bersama Majalah Bobo