Ingin Ginjal Tetap Sehat? Mulai Kurangi 5 Makanan dan 4 Kebiasaan Ini

By Avisena Ashari, Jumat, 26 Maret 2021 | 16:00 WIB
Ilustrasi makanan dari daging olahan (Photo by Daisy Anderson from Pexels)

Ilustrasi garam (Yeko Photo Studio/photo created by Racool_studio/Freepik.com)

Baca Juga: 5 Makanan Enak Ini Bisa Bantu Menyehatkan Ginjal, Salah Satunya Buah Naga

2. Tidak Tidur Cukup

Tubuh yang kurang tidur juga berisiko bagi ginjal yang bekerja lebih lama.

Jadi, sebaiknya tidur dengan waktu yang cukup agar ginjal bisa beristirahat.

3. Terlalu Banyak Mengonsumsi Garam

Garam mengandung sodium, teman-teman. Jika mengonsumsi terlalu banyak garam, ini berisiko meningkatkan tekanan darah, sehingga berisiko juga pada ginjal.

4. Mengonsumsi Terlalu Banyak Daging.

Mengonsumsi terlalu banyak daging berisiko bagi ginjal karena bisa menyebabkan kandungan asam di darah terlalu tinggi.

Ini bisa berisiko jika ginjal tidak bisa membuang kelebihan asam itu secara cepat.

 

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id/

dan teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com