Penyebab dan Gejala Limfoma Hodgkin, Salah Satu Jenis Kanker Getah Bening

By Iveta Rahmalia, Minggu, 9 Mei 2021 | 16:00 WIB
limfoma hodgkin paling sering bermula dari kelenjar getah bening yang terdapat di tubuh bagian atas, misalnya pada bagian dada, leher, atau bagian bawah ketiak. (Freepik)

 

 

Gejala Limfoma Hodgkin

Beberapa tanda dan gejala limfoma hodgkin antara lain:

- Pembengkakan kelenjar getah bening yang tidak terasa sakit di area leher, ketiak, atau pangkal paha.

- Kelelahan terus-menerus.

- Demam.

- Berkeringat saat malam hari.

- Berat badan yang turun tanpa sebab.

- Gatal yang parah.

Baca Juga: Makanan-Makanan Enak Ini Ternyata Bisa Picu Kanker Kelenjar Getah Bening

(Penulis: Avisena Ashari, Iveta R.)

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com