Bisa Sebabkan Masalah Kesehatan, Jangan Lagi Minum Air Putih Secara Berlebihan

By Thea Arnaiz, Selasa, 29 Juni 2021 | 17:00 WIB
Terlalu banyak mengonsumsi air putih bisa berbahaya. (Photo by Daria Shevtsova from Pexels)

Bobo.id - Air putih tentunya baik untuk kesehatan tubuh. Jika tubuh tidak cukup akan kebutuhan air putih, maka tubuh akan mengalami dehidrasi.

Tapi jika terlalu banyak meminum air putih melebihi kebutuhan tubuh, tentunya juga kan membahayakan kesehatan.

Baca Juga: Jangan Sepelekan Minum Air Putih, Ini 7 Manfaat Mengonsumsi Air putih untuk Kesehatan Tubuh

Kebanyakan air putih dalam tubuh (overhidrasi), dapat menyebabkan keracunan. Teman-teman akan merasakan mual dan ingin muntah.

Konsumsi air berlebih juga dapat menyebabkan efek buruk lainnya.

Berikut, efek samping buruk yang disebabkan karena terlalu banyak mengonsumsi air putih.

Baca Juga: Suka Nonton YouTube? Simak Tips Memilih Konten yang Tepat dan Cara Mengunduh Videonya