5 Khasiat Belimbing yang Jarang Diketahui, Mulai dari Cegah Kanker hingga Jaga Kesehatan Pencernaan

By Iveta Rahmalia, Rabu, 30 Juni 2021 | 19:53 WIB
Karena banyak mengandung nutrisi yang baik untuk tubuh, belimbing memberikan banyak manfaat atau khasiat untuk tubuh. (PauloVilela/iStockphoto)

Kandungan vitamin C yang tinggi pada belimbing membuat buah ini bisa tingkatkan sistem kekebalan tubuh. (Max Pixel)

4. Baik untuk Turunkan Berat Badan

Kelebihan berat badan tidak baik untuk tubuh. Ada berbagai jenis penyakit yang bisa menyerang tubuh kalau kelebihan berat badan. 

Jika teman-teman kelebihan berat badan, cobalah konsumsi belimbing. Buah ini memiliki serat yang membuat perut kita kenyang.

5. Menjaga Kesehatan Pencernaan

Serat sangat penting untuk menjaga kesehatan saluran pencernaan.

Ini mendorong pergerakan kotoran melalui saluran pencernaan yang meringankan sembelit, kram, diare, dan kembung.

Baca Juga: 8 Khasiat Buah Naga, dari Keluarkan Racun di Tubuh hingga Atasi Kerusakan Rambut

Belimbing juga mampu meningkatkan penyerapan nutrisi dan bioavailabilitas vitamin dan mineral penting lainnya.

Buah warna kuning ini memiliki sifat anti-inflamasi yang bisa mengobati sakit maag.

(Penulis: Winggi, Iveta R.)

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.