Hati-hati dalam Menyimpan Buah, Ini 6 Jenis Buah yang Tak Perlu Masuk Kulkas

By Amirul Nisa, Senin, 19 Juli 2021 | 15:30 WIB
Hati-hati saat menyimpan buah di dalam kulkas. (Pxhere)

 

5. Tomat

Buah yang bisa diolah menjadi sayuran ini, juga tidak baik disimpan di dalam kulkas.

Baca Juga: Atasi Insomnia Hingga Sehatkan Jantung, Ini 8 Manfaat Makan Buah Durian untuk Tubuh

Menyimpan tomat di dalam kulkas akan merusak membran tomat dan menjadikannya berair hingga memutih.

Selain itu, menyimpan tomat di kulkas akan mengurang rasa dari tomat secara permanen.

Lebih baik teman-teman meletakan tomat di atas meja makan atau dapur dan menutupinya menggunakan tudung saji.

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.