7 Tumbuhan Ini Bisa Dijadikan Lalapan, Mulai dari Kemangi sampai Pohpohan

By Thea Arnaiz, Kamis, 12 Agustus 2021 | 19:26 WIB
Jenis-jenis tumbuhan yang bisa dijadikan lalapan. (piqsels)

 

Bobo.id - Lalap atau lalapan sering dikonsumsi oleh masyarakat Indonesia sebagai pendamping makanan utama.

Lalapan adalah sayuran mentah yang bisa dikonsumsi tanpa harus dimasak. Lalapan cukup dicuci bersih dan dinikmati.

Baca Juga: Mulai dari Kekurangan Air Sampai Kelebihan Pupuk, 5 Hal Ini Bisa Sebabkan Daun Tanaman Jadi Menguning

Lalapan juga bermanfaat untuk kesehatan salurna pencernaan karena banyak mengandung serat dan juga bisa meningkatkan antioksidan tubuh.

Tapi, ternyata belum banyak yang tahu ada beberapa tumbuhan yang bisa dijadikan lalapan. Lala, apa saja tumbuhan yang bisa dijadikan lalapan? Yuk, cari tahu berikut ini.