Jangan Sampai Salah, 3 Cara Makan Es Krim Ini Bisa Bikin Keracunan! Salah Satunya Membekukannya Kembali

By Amirul Nisa, Kamis, 26 Agustus 2021 | 18:00 WIB
Makan es krim dengan cara yang salah bisa sebabkan keracunan. (pxhere)

Dalam telur mentah terdapat kandungan bakteri Salmonella yang bisa menginfeksi saluran pencernaan.

Bahan seperti telur mungkin digunakan sebagai campuran es krim pada beberapa jenis es krim yang ada di supermarket.

Namun, perusahaan tersebut sudah lekukan pasteurasisai pada bahan-bahan yang digunakan.

Pasteurisasi merupakan proses pemanasan makanan untuk membunuh organisme merugikan seperti bakteri, protozoa, khamir, dan kapang.

Selain itu, proses tersebut bisa memperlambat perumbuhan mikroba pada makanan.

Baca Juga: Jangan Sampai Berlebihan, Ini Bahaya Sering Minum Soda bagi Tubuh! Salah Satunya Menyebabkan Dehidrasi

3. Sendok yang Kotor

Cara makan es krim lainnya yang salah adalah menggunakan sendok kotor.

Makan dengan sendok kotor tentunya akan menjadi masalah pada kesehatan.

Terlebih teman-teman mengonsumsi es krim dengan sendok kotor.

Es krim yang perlahan mencair bisa menjadi sarang bagi beberapa bakteri.

Dengan menggunakan sendok kotor, bakteri akan masuk ke dalam es krim yang mencair.