Jaga Kesehatan Tulang, Ini 5 Makanan yang Mengandung Kalsium Tinggi

By Ikawati Sukarna, Jumat, 27 Agustus 2021 | 07:33 WIB
5 makanan yang mengandung kalsium tinggi. (Pixabay)

4. Sayur-sayuran

Sayur-sayuran tertentu seperti bayam dan kangkung ternyata memiliki kandungan kalsium yang tinggi. 

Dikatakan bahwa dalam 129 gram bayam bisa memenuhi 28 persen kebutuhan kalsium harian. 

Selain mengandung kalsium, bayam juga mengandung vitamin C dan vitamin A. 

5. Edamame 

Edamame adalah jenis kedelai muda yang masih terbungkus. Edamame memiliki earna hijau. 

Edamame ternyata memiliki kandungan kalsium yang tinggi. Dikatakan dalam 155 gram, bisa memenuhi 10 persen kalsium tubuh.

Baca Juga: Jangan Lakukan Lagi, 5 Kebiasaan Ini Bisa Datangkan Kerugian! Salah Satunya Timbun Makanan di Kulkas

 

Manfaat-manfaat mineral kalsium untuk tubuh:

- Membantu pembekuan darah

- Memperkuat tulang

- Membantu pertumbuhan gigi

- Mencegah kanker usus besar

- Mengatur kontraksi otot

Nah, itu tadi 5 makanan yang mengandung kalsium tinggi. Teman-teman harus sering mengonsumsinya ya. Agar tulang menjadi kuat. 

(Penulis: Irawan Sapto Adhi, Ikawati Sukarna)

Tonton video ini, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.