Sering Mengalami Masalah Panas Dalam? Ini 5 Cara Sederhana untuk Mengatasinya

By Ikawati Sukarna, Jumat, 8 Oktober 2021 | 15:45 WIB
5 cara sederhana mengatasi masalah panas dalam, salah satunya dengan makan sayur dan buah. (Pixabay)

4. Madu 

Ada sebuah penelitian yang menyatakan bahwa, madu adalah bahan alami yang ampuh mengatasi masalah tenggorokan. 

Saat mengalami bibir pecah-pecah, bisa mengoleskan madu di bagian bibir. Madu akan berfungsi menutrisi bibir. 

Kemudian, saat mengalami tenggorokan sakit, madu bisa meredakannya dengan baik.

Baca Juga: Meski Terlihat Sepele, Bibir Pecah Bisa Bikin Bad Mood! Padahal Kebiasaan Ini Justru Penyebab Utamanya

5. Ampas Teh Celup 

Jika teman-teman memiliki ampas teh celup, jangan dibuang dulu, ya! Ternyata ampas ini bisa dimanfaatkan untuk mengatasi panas dalam. 

Hal ini karena daun teh bisa mengatasi zat peradangan ataupun rasa nyeri. Sehingga bisa digunakan untuk mengatasi masalah tenggorokan. 

Caranya, tempelkan ampas teh celup di bagian bibir yang terkena sariawan. 

Itulah lima cara ampuh mengatasi masalah panas dalam pada tenggorokan. Apakah teman-teman tertarik mencobanya?

 

Tonton video ini, yuk! 

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.