2. Ketahui Cara Pakai dari Keduanya
Meskipun sama-sama mengembangkan kue, fungsi keduanya berbeda, lo!
Karena baking soda hanya terbuat dari sodium bikarbonat yang bersifat basa, kita perlu mencampurkan bahan asam lainnya agar bisa bereaksi.
Kalau, teman-teman hanya menggunakan baking soda pada adonan dan tidak menambahkan zat asam, roti yang dihasilkan pun cenderung mempunyai rasa pahit.
Baca Juga: Film Reboot Home Alone akan Tayang di November 2021, Ini Trailer-nya
Makan dari itu, kita harus mempertimbangkan campuran dan takaran yang tepat ketika membuat kue.
Untuk penggunaan baking powder, teman-teman tidak perlu lagi mencampurkannya dengan bahan-bahan yang asam, pilihlah adonan yang lebih netral seperti susu sebagi campuran.