Ciri-Ciri Microsleep
Agar lebih waspada, kita perlu mengetahui ciri-ciri atau gejala saat mengalami microsleep. Berikut ciri-cirinya:
- Berkedip secara perlahan tetapi berlangsung terus-menerus.
- Kesulitan memahami sebuah informasi dengan baik dan benar.
- Terbangun dalam keadaan terkejut.
- Sering menguap pada pagi dan siang hari.
Baca Juga: Ingin Tidur Nyenyak Malam Ini? Cobalah Pakai Kaus Kaki Ketika Tidur, Ini Penjelasannya
Penyebab Microsleep
1. Kekurangan Jam Tidur
Penyebab utama microsleep adalah kekurangan jam tidur atau kelelahan. Misalnya karena begadang semalaman atau bangun di waktu yang terlalu pagi dari biasanya.
Gangguan tidur bisa menyebabkan seseorang mengalami microsleep. Beberapa gangguan tidur itu di antaranya adalah sleep apnea, narkolepsi, dan gangguan ritme sirkadian.