Jangan Lengah, 5 Hal yang Terlihat Sepele Ini Ternyata Bisa Picu Diabetes

By Amirul Nisa, Sabtu, 18 Desember 2021 | 18:00 WIB
Diabetes bisa muncul karena kebiasaan buruk berupa hal-hal sederhana. (freepik)

Sedangkan dalam satu hari orang dewasan harus mendapatkan 1.900 kalori.

Bila dari teh manis sudah mendapatkan kalori sebanyak 300, teman-teman akan kelebihan kalori dari makanan dan minuman lain yang dikonsumsi.

Karena itu, teman-teman bisa mulai mengurangi kadar gula dalam teh, atau mengurangi jumlah teh yang diminum.

Teman-teman juga harus memperbanyak jumlah air putih yang diminum.

Baca Juga: Jangan Lupa Lakukan Peregangan, Ini 5 Penyakit yang Bisa Muncul Akibat Duduk Terlalu Lama

5. Kurang Tidur

Hal sepele lainnya adalah kurang tidur, yang bisa menyebabkan metabolisme tubuh jadi terganggu.

Kondisi tubuh yang kurang istirahat akan mneyebabkan kemampuan tubuh memproses glukosa dalam darah menurun.

Sehingga risiko diabetes akan semakin tinggi dan selera makan menjadi meningkat.

Kondisi ini akan membuat teman-teman makan makanan berkalori tinggi terlalu banyak dan bisa meningkatkan kadar gula darah.

Nah, itu tadi lima hal sederhana yang sering dilakukan dan menjadi penyebab diabetes muncul.

Mulai sekarag perhatikan lagi berbagai kebiasan yang dilakukan.

Tonton video ini, yuk!

 

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.