Tak Bisa Disamakan, Alergi Susu dan Intoleransi Laktosa Itu Berbeda! Ini Penjelasannya

By Niken Bestari, Kamis, 13 Januari 2022 | 19:30 WIB
Alergi susu dan intoleransi laktosa itu berbeda. (Pixabay.com)

Nah, perlawanan sistem imun pada protein laktosa susu ini yang menyebabkan adanya peradangan, ruam pada kulit, rasa gatal, dan sebagainya.

Itulah yang menyebabkan adanya reaksi alergi yang dialami sebagian orang.

Alergi susu tidak hanya menyebabkan sakit perut dan diare, tapi juga rasa gatal dan bengkak pada wajah, mulut, dan lidah.

Menangani alergi susu pun lebih rumit, karena alergi susu membutuhkan obat dari dokter bila parah.

Itulah perbedaan alergi susu dan intoleransi laktosa.

Tonton video ini juga, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.