Cara menyimpannya yang benar adalah dengan memasukkannya ke dalam lemari pendingin.
Namun, sebelum dimasukkan lebih baik dibungkus koran atau plastik terlebih dahulu.
Selain itu, kita tidak perlu membungkusnya terlalu rapat, agar bayam merah tetap bisa bernapas dan tidak mudah busuk.
Nah, itulah tips-tips merebus bayam merah, rebuslah bayam merah sekali saja menggunakan panci yang tidak terbuat dari aluminium.
Sedangkan, jika ingin menyimpan bayam merah mentah, bungkuslah dengan koran atau plastik sebelum dimasukkan ke dalam lemari pendingin.
(Penulis: Alma Erin Mentari)
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.