23 Maret Diperingati sebagai Hari Meteorologi Sedunia, Cari Tahu Manfaat Belajar Ilmu Meteorologi, yuk!

By Grace Eirin, Rabu, 23 Maret 2022 | 13:30 WIB
Hari Meteorologi Sedunia diperingati setiap tanggal 23 Maret. (Andrew Beatson/Pexels)

Hal itu hampir sama dengan satu bencana per hari. Setidaknya ada 2 juta kematian, atau 115 per hari.

Menurut WMO, jumlah bencana telah meningkat lima kali lipat dalam 50 tahun terakhir ditambah biaya ekonomi yang melonjak.

Meski begitu, berkat perkiraan cuaca yang telah lebih baik dan perencanaan manajemen bencana yang lebih terkoordinasi, jumlah korban bencana bisa berkurang.

(Penulis : Dandy Bayu Bramasta, Grace Eirin)

Tonton video ini juga, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.