Berbagai Cara untuk Menjaga Kesehatan, Materi Kelas 3 SD Tema 1

By Amirul Nisa, Senin, 25 Juli 2022 | 09:30 WIB
Menjaga kesehatan tubuh bisa dilakukan dengan beberapa cara, salah satunya olahraga secara rutin. (freepik/jcomp)

Bahkan jika teman-teman memiliki aktivitas yang cukup banyak dalam sehari, jumlah air putih yang diminum bisa ditambah untuk mengimbangi jumlah energi dan cairan yang dikeluarkan tubuh.

4. Istirahat yang Cukup

Bukan hanya makan, minum, atau olahraga, kesehatan tubuh juga bisa dijaga dengan memiliki waktu istriahat yang cukup.

Tubuh yang sudah digunakan seharian beraktivitas, tentu butuh mengembalikan energi dengan cara istirahat seperti tidur.

Selain mengembalikan energi, tidur dengan cukup akan berdampak pada peningkatan kekebalan tubuh serta daya ingat.

Jadi aturlah waktu tidur selama minimal delapan jam dalam sehari. Bila teman-teman tidur kurang dari delapan jam, bisa jadi tubuh masih kekurangan waktu istirahat dan membuat lebih mudah terserang flu.

Baca Juga: Berbagai Cara Makhluk Hidup Berkembang Biak, Materi Kelas 3 SD Tema 1

Itu tadi beberapa cara menjaga kesehatan yang perlu dilakukan dengan selalu olahraga rutin, makan sehat, hingga istirahat yang cukup.

----

Kuis!

Berapa lama waktu olahraga dalam sehari untuk jaga kesehatan tubuh?

Petunjuk: Cek di halaman 2!

Tonton video ini, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.