Air Liur Manusia: Kandungan, Fungsi, dan Manfaatnya bagi Tubuh Kita

By Niken Bestari, Sabtu, 27 Agustus 2022 | 07:00 WIB
Ketahui kandungan, fungsi, dan manfaat air liur manusia. (Freepik)

Meskipun dianggap remeh, air liur punya fungsi yang besar.

Berikut ini fungsi air liur:

1. Membantu proses mengecap rasa, mengunyah, dan menelan makanan.

2. Menjaga kebersihan rongga mulut.

3. Mencegah bau mulut.

4. Sebagai bagian dari sistem pencernaan awal.

Manfaat Air Liur

Enzim amilase pada air liur juga dikenal sebagai enzim ptialin.

Ptialin adalah enzim hidrolisis pati yang diproduksi oleh kelenjar ludah manusia dan juga disebut amilase saliva.

Ptialin yang disekresikan di mulut membantu pencernaan pati di mulut.

Baca Juga: Unik! Di dalam Air Liur Ada Protein yang Bisa Menyebabkan Perubahan Rasa pada Lidah

Adanya enzim amilase ini bermanfaat dalam memecah karbohidrat.