Cari Jawaban Kelas 5 SD Tema 2, Apa Hak, Kewajiban, dan Tanggung Jawab yang Dimiliki Setiap Anggota Keluarga?

By Fransiska Viola Gina, Selasa, 30 Agustus 2022 | 09:25 WIB
Hak, kewajiban, dan tanggung jawab yang dimiliki masing-masing anggota keluarga. (freepik/pikisuperstar)

- Menjaga nama baik keluarga.

- Meringankan beban pekerjaan rumah kedua orangtua.

4. Adik

Hak yang Dimiliki Adik:

- Mendapat figur yang baik dari keluarga agar dapat dicontoh.

- Mendapat kasih sayang dari anggota keluarga.

- Tercukupi kebutuhan sandang, pangan, dan papan. 

Kewajiban yang Dimiliki Adik:

- Menghormati dan menyayangi seluruh anggota keluarganya.

- Menyenangkan hati kedua orangtua.

- Menjalankan peraturan yanga ada dalam keluarga dengan baik.

Baca Juga: Pengertian Hak dan Kewajiban Warga Negara Menurut Para Ahli

Tanggung Jawab yang Dimiliki Adik:

- Tidak mengotori atau membuat berantakan barang di rumah.

- Belajar dengan giat dan baik.

- Tidak melakukan sesuatu yang membuat khawatir orangtua.

Nah, itulah contoh hak, kewajiban, dan tanggung jawab yang dimiliki masing-masing anggota keluarga. Semoga bisa bermanfaat. 

----

Kuis!

Apa yang dimaksud dengan hak dan kewajiban?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Tonton video ini, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.