Mengapa Sistem Pemerintahan Parlementer Tidak Cocok bagi Indonesia?

By Thea Arnaiz, Selasa, 30 Agustus 2022 | 14:00 WIB
Kunci jawaban materi PPKn kurikulum merdeka, alasan kenapa Indonesia tidak cocok menggunakan sistem parlementer. (Foto oleh David Henry/pexels)

- Presiden dipilih oleh lembaga eksekutif. 

- Perdana menteri punya hak istimewa untuk mengangkat dan menurunkan menteri. 

- Menteri punya tanggung jawab pada lembaga legislatif. 

- Lembaga eksekutif punya tanggung jawab pada lembaga legislatif. 

- Lembaga legislatif bisa menurunkan lembaga eksekutif. 

- Parlemen berkuasa terhadap kebijakan negara. 

Alasan Indonesia tidak Cocok Menggunakan Sistem Parlementer 

1. Konsepsi presiden 

Alasan yang pertama adalah adanya konsepsi presiden atau usulan presiden.

Usulan tersebut untuk membentuk pemerintahan yang sifatnya gotong royong melibatkan semua kekuatan politik di Indonesia.

Sehingga dibentuklah Dewan Nasional yang melibatkan semua organisasi politik dan kemasyarakatan.

Baca Juga: Contoh Dialog Expressing Attention Bahasa Inggris Beserta Artinya