Stabilkan Gula Darah hingga Sehatkan Jantung, Ini 6 Manfaat Teh Oolong untuk Kesehatan

By Amirul Nisa, Rabu, 28 September 2022 | 18:30 WIB
Teh Oolong adalah jenis minuman tradisional yang miliki banyak manfaat untuk kesehatan. (mamizaza)

Karena itu, mengonsumsi teh ini akan membantu menurunkan risiko penyakit neurodegeneratif seperti Alzheimer dan demensia.

5. Mencegah Gigi Berlubang

Manfaat lain yang cukup unik dari teh oolong adalah bisa mencegah gigi berlubang.

Pada daun teh terdapat kandungan flouride yang baik untuk kesehatan gigi.

Flouride umumnya ditambahkan pada produk kesehatan gigi, seperti pasta gigi dan obat kumur.

Jadi dengan minum teh oolong, teman-teman bisa membantu menjaga kesehatan gigi dan mencegahnya berlubang.

6. Mencegah dan Melawan Kanker

Manfaat lain dari minum teh oolong adalah mencegah pertumbuhan sel kanker.

Pada teh oolong terdapat kandungan anrioksidan yang cukup tinggi sehingga bisa menjaga tubuh dari penyakit kanker.

Meski memiliki banyak manfaat, teman-teman tetap harus mengonsumsi teh dengan jumlah yang tepat.

Dalam sehari, baiknya tidak mengonsumsi teh oolong lebih dari lima cangkir.

Baca Juga: Jadi Minuman Favorit Banyak Orang, Ini Sejarah Es Teh Manis di Dunia dan Perkembangannya di Indonesia